Kenapa Tak Pernah Ada Yakult dengan Ukuran Botol Besar

Sebelumnya, minuman Yakult merupakan minuman menyehatkan yang sudah terkenal sejak jama dulu. Yakult merupakan susu fermentasi yang sangat bermanfaat untuk tubuh dan bagus di konsumsi setiap hari.

Susu fermentasi yang dikemas dalam botol ini memang sangat baik dikonsumsi setiap hari. Dan uniknya, Minuman pro biotik ini juga di kemas dalam kemasan botol yang kecil.

Namun, tahukah kalian kenapa sepanjang masa tak pernah ada yakult dengan ukuran botol besar? Dari sejak pertama Yakul itu muncul sampai sekarang kemasan minuman tersebut tak pernah berubah, tetap dengan ukuran botol yang mungil. Dan pertanyaan yang sering muncul dari konsumen adalah kenapa yakult tidak menciptakan infofasi untuk memproduksi yakult dengan ukuran botol besar, supaya lebih efektif.


Dan berikut adalah alasan kenapa yakult dikemas dalam botol kecil, seperti di lansir wowmenariknya.com (14/01/2017)


http://yakult.com.au/img/product/product-both5packs-nov16-9x6.jpg


#Menghindari Kontaminasi


Alasan kenapa yakult di produksi dengan ukuran botol kecil salah satunya karna untuk menghindari kontaminasi. Sebab dengan seringnya membuka dan menutup botol maka dapat mengakibatkan penurunan jumlah bakteriprobiotik hidup. Dan hal tersebut akan dapat mengurangi kualitas Yakult.

#Memicu masuknya bakteri


Dan selain itu, Jika yakult dikemas dalam botol yang ukuran besar maka akan memicu masuknya bakteri lewat udara karena sering dibuka.

#Harganya mahal


Semakin besar ukuranya, maka untuk harganya juga akan semakin mahal.

Baca Juga :



#Tidak boleh di konsumsi berlebihan


Dan hal paling penting, Yakult dengan ukuran 65ml sudah mengandung lebih dari 6,5 milliar bakteri baik lactobacillus casei Shirota strain yang bermanfaat untuk tubuh.

Yakult ini juga termasuk minuman keluarga, makanya dalam 1 pack yakult berisi 5 botol, yang tujuanya agar minuman ini di minum oleh semua anggota keluarga. Karna meskipun yakult sangat baik untuk kesehatan dan baik di minum setiap hari, namun bukan berarti kita bisa konsumsi seenaknya. Aturan minum yang disarankan adalah 1 botol/ hari, dan tidak di sarankan lebih dari 3 botol dalam sehari.

Itulah beberapa alasan kenapa tak pernah ada yakult dengan botol yang besar, gimana menurut kalian sobat ucers?

Referensi:

www.wowmenariknya.com/2017/01/kenapa-yakult-tidak-dikemas-dalam-botol-besar.html?m=1

http://kaltim.tribunnews.com

No comments:

Post a Comment